10 Cara Tarik Tunai Kartu Kredit BRI 2024 (Syarat & Ketentuan)

Cara Tarik Tunai Kartu Kredit BRI – Bagi Anda kartu kredit atau credit card (CC) mungkin sudah tidak asing lagi di telinga. Bahkan bukan tidak mungkin Anda sudah memiliki salah satu dari sekian banyak kartu kredit yang ditawarkan oleh pihak bank-bank yang ada di tanah air.

Untuk kartu kredit sendiri adalah sebuah layanan perbankan yang dimiliki hampir semua bank yang ada di tanah air, tidak terkecuali BRI, BNI, BCA, Mandiri dan lainnya. Tujuan adanya layanan ini yaitu untuk memudahkan dalam urusan membeli atau membayar sesuatu dengan metode pembayaran di akhir bulan.

Tidak hanya bisa digunakan untuk melakukan pembayaran dan pembelian produk, kartu kredit rupanya juga bisa digunakan untuk tarik tunai saat Anda memerlukan dana/uang cepat untuk keperluan tertentu. Lantas bagaimana cara tarik tunai kartu kredit tersebut? Apakah sama seperti tarik tunai dengan kartu ATM?

Untuk cara dan langkahnya sendiri sama seperti cara tarik tunai dengan kartu debit di mesin ATM. Mungkin bagi Anda para nasabah atau pemegang kartu kredit BRI dan bingung cara tarik tunainya, kali ini pakaiatm.com akan sajikan secara lengkap mengenai cara tarik tunai kartu kredit BRI di mesin ATM.

Syarat Ketentuan Tarik Tunai Kartu Kredit BRI

Syarat Ketentuan Tarik Tunai Kartu Kredit BRI

Sebelum berlanjut ke pembahasan mengenai cara tarik tunainya, silakan Anda ketahui apa saja syarat ketentuan untuk bisa melakukan pengambilan uang di kartu kredit BRI. Adapun syarat ketentuan tersebut seperti misalnya:

  • Kartu kredit BRI masih aktif

Memastikan kartu kredit BRI Anda masih dalam kondisi aktif dan bisa digunakan untuk transaksi.

  • Kartu kredit BRI sudah memiliki PIN

Memastikan kartu kredit BRI Anda sudah memiliki PIN atau password transaksi.

  • Mengetahui limit tarik tunai kartu kredit BRI

Sudah mengetahui limit tarik tunai kartu kredit di ATM sekitar 40-60 % dari total limit kartu kredit.

Cara Tarik Tunai Kartu Kredit BRI

Cara Tarik Tunai Kartu Kredit BRI

Jika sudah tahu akan syarat ketentuan yang diperlukan untuk melakukan tarik tunai di atas, selanjutnya Anda hanya perlu mengetahui lanjut ke cara tarik tunainya. Di mana caranya tidak jauh berbeda dengan tarik tunai dengan karti debit/ATM di mesin ATM pada umumnya.

  • Pertama silakan siapkan kartu kredit BRI Anda yang ingin digunakan untuk transaksi tarik tunai.
  • Jika sudah siap, silakan lanjut dengan kunjungi gerai mesin ATM BRI dengan logo Mastercard atau Visa.
  • Tiba di gerai mesin ATM, silakan masukkan kartu kredit BRI Anda ke mesin ATM dengan posisi benar.
  • Setelah itu silakan lanjut dengan pilih bahasa (Ada bahasa Indonesia atau bahasa Inggris).
  • Jika sudah, maka lanjut dengan masukkan 6 digit PIN kartu kredit BRI Anda.
  • Nantinya di layar ATM muncul tampilan utama, silakan tap “Menu Lainnya” > “Penarikan Tunai”.
  • Selanjutnya Anda diminta memasukkan nominal atau jumlah uang yang akan di tarik tunai.
  • Kemudian pada layar akan muncul sebuah konfirmasi tarik tunai, tekan “YA” untuk menyelesaikannya.
  • Jika sudah maka tarik tunai dengan kartu kredit BRI di ATM berhasil.

Risiko Tarik Tunai Kartu Kredit BRI

Risiko Tarik Tunai Kartu Kredit BRI

Setelah tahu akan cara tarik tunai Credit Card BRI di ATM, selanjutnya Anda tinggal perlu tahu akan risiko apa saja yang akan didapat. Karena ini berbeda jika Anda melakukan tarik tunai di mesin ATM dengan kartu debit. Adapun resikonya sendiri adalah:

  • Adanya Bunga & Biaya

Risiko pertama tarik tunai dengan kartu kredit BRI yaitu ada pada bunga dan biaya. Bisa dibilang bunga tarik tunai di ATM BRI terbilang tinggi, sedangkan BIAYA TARIK TUNAI KARTU KREDIT BRI sudah disampaikan pada pembahasan sebelumnya.

  • Terbatas Oleh Limit

Tidak hanya bunga dan biaya yang tinggi, tarik tunai dengan kartu kredit BRI juga akan terbatas limit tertentu. Hal itu menjadikan nantinya Anda yang ingin tarik tunai perlu mengetahui akan limit tarik tunainya.

Mungkin seperti itulah informasi mengenai cara tarik tunai kartu kredit BRI di ATM lengkap dengan informasi syarat dan ketentuan. Semoga adanya informasi cara tarik tunai yang pakaiatm.com sajikan di atas bisa bermanfaat bagi semua.