KSP Bangun Jaya Sejahtera 2024 : Jenis, Tabel, Syarat & Pengajuan

KSP Bangun Jaya Sejahtera – Koperasi Simpan Pinjam (KSP) mungkin bagi sebagian orang merupakan hal yang tidak asing lagi. Karena dengan hadirnya koperasi, nantinya bisa mengatasi permasalahan keuangan Anda saat sedang terdesak akibat beberapa keperluan.

Di Indonesia sendiri sudah cukup banyak KSP yang menawarkan produk pembiayaan atau pinjaman uang. Bahkan bagi Anda yang tinggal di daerah Jawa sudah tidak asing lagi dengan KSP-KSP Ini seperti KSP Anugerah, KSP Pangestu, KSP Bangun Jaya Sejahtera dan KSP lainnya.

Nah kali ini kami pakaiatm.com akan sajikan informasi mengenai KSP Bangun Jaya Sejahtera lengkap dengan informasi terkait lainnya. Di mana KSP Bangun Jaya Sejahtera merupakan KSP yang memiliki kantor pusat di Jawa Tengah lebih tepatnya di kabupaten Kendal.

Bagi warga sekitar tentu sudah tidak asing lagi dengan KSP Bangun Jaya Sejahtera, karena sudah dikenal dan banyak dipercaya untuk kebutuhan pinjaman dana secara cepat. Selain itu juga sudah tersebar banyak kantor cabang seperti di Semarang, Solo, Ciamis, Karawang dan lainnya.

KSP Bangun Jaya Sejahtera

Jenis Produk Pinjaman KSP Bangun Jaya Sejahtera

Pada koperasi simpan pinjam Bangun Jaya Sejahtera ini pihak koperasi hanya memberlakukan satu jenis produk pinjaman saja yaitu pembiayaan multiguna. Karena hanya memiliki satu jenis kredit pinjaman saja, maka memudahkan semua kalangan untuk dapatkan pinjaman.

Nantinya Anda bisa mengajukan pinjaman ini dengan beberapa ketentuan persyaratan yang diberlakukan. Selain itu pinjaman ini menawarkan plafon dana cukup besar yaitu bisa Rp 15 juta dan debitur akan diberikan tenor cicilannya sampai maksimal 15 bulan.

Plafon, Tenor& Suku Bunga KSP Bangun Jaya Sejahtera

Tidak hanya mengetahui jenis produk pinjaman saja, Anda juga perlu mengetahui informasi mengenai plafon, tenor dan suku bunga yang ditawarkan. Untuk plafon seperti sudah disampaikan di atas jika plafon yang bisa diajukan mulai dari Rp 3 juta hingga Rp 15 juta.

Lalu untuk tenor atau waktu cicilan mulai dari 3 bulan sampai 15 bulan dan ini tergolong lebih singkat dibanding dengan tenor pada KSP lain. Sedangkan untuk suku bunga pinjaman hingga artikel ini ditulis pihak terkait tidak memberikan informasi pasti besaran bunganya.

Tabel Angsuran KSP Bangun Jaya Sejahtera

Selain informasi terkait di atas, Anda juga perlu mengetahui tabel atau brosur angsuran pinjaman yang ditawarkan oleh pihak koperasi Bangun Jaya Sejahtera. Di mana mengenai tebal angsuran tidak jauh berbeda dengan tabel angsuran KSP Anugerah, KSP Cendrawasih, Kospin Jasa dan lainnya.

Dimana nantinya tabel angsuran sudah dilengkapi dengan informasi mengenai plafon, tenor dan juga nominal angsuran yang harus dibayarkan setiap bulannya. Untuk lebih jelas mengenai tebal angsuran koperasi Bangun Jaya Sejahtera bisa simak secara lengkap di bawah ini.

1. Tabel Angsuran (Tenor 3 – 7)

1. Tabel Angsuran Tenor 3 7

2. Tebel Angsuran (Tenor 8 – 15)

2. Tebel Angsuran Tenor 8 15

Syarat Pengajuan Pinjaman KSP Bangun Jaya Sejahtera

Selain itu, bagi Anda yang ingin mengajukan pinjaman di koperasi Bangun Jaya Sejahtera maka Anda perlu mengetahui apa saja syarat ketentuan dipoerlukan guna bisa ajukan pinjamannya. Antara lain syarat pengajuan pinjaman tersebut seperti misalnya:

  • Warga Negara Indonesia (WNI).
  • Domisili sesuai area layanan KSP.
  • Fotokopi KTP.
  • Fotokopi KK.
  • Fotokopi akta nikah.
  • Telah mengisi formulir pendaftaran atau pengajuan kredit.

Cara Pengajuan Pinjaman Koperasi Bangun Jaya Sejahtera

Cara pengajuan pinjaman cukup mudah dan sederhana, di mana nantinya calon debitur tinggal datang ke kantor cabang koperasi simpan pinjam Bangun Jaya Sejahtera dengan membawa semua persyaratan ketentuan. Silakan temui petugas dan sampaikan jika ingin ajukan kredit pinjaman.

Dengan begitu, petugas akan meminta Anda mengisi formulir pengajuan kredit. Silakan isi secara lengkap dan benar lalu serahkan kembali kepada petugas beserta syarat ketentuannya. Selanjutnya petugas akan mengevaluasi dan dilanjutkan proses verifikasi.

Jika sudah memenuhi syarat, maka petugas akan meminta Anda untuk memilih tenor dan nominal angsuran. Jika sudah maka pinjaman akan diproses kurang lebih 1 hari kerja dan Anda tinggal menunggu waktu tersebut guna pencairan dana atau uang pinjaman.

Demikian kiranya pembahasan terkait koperasi simpan pinjam Bangun Jaya Sejahtera beserta informasi terkait lain tentang koperasi simpan pinjam. Semoga dengan adanya pembahasan yang pakaiatm.com sampaikan di atas bisa bermanfaat dan berguna bagi semua yang membutuhkan.